Hukrim

Nekat Merampok Menggunakan Senjata, Tersangka Dibekuk Polresta Pekanbaru

Literasi
255
×

Nekat Merampok Menggunakan Senjata, Tersangka Dibekuk Polresta Pekanbaru

Sebarkan artikel ini
Zh
Ilustrasi

Pekanbaru, Literasiaktual.com – Perampokan agen BRI Link yang menggunakan senjata airsoftgun di Jalan Muhajirin, Kelurahan Sidomulyo Barat, Kecamatan Bina Widya, Kota Pekanbaru akhirnya bisa dibekuk oleh Satreskrim Polresta Pekanbaru.

Zh

Polresta terpaksa menembak kedua kaki yang berinisial ZH (22th) karena melawan pada saat ditangkap.

Baca Juga Dijambret, Istri Polairud Polda Riau Tewas

ZH nekat menodongkan senpi kepada seorang wanita bernama Putri sebagai penjaga BRI Link. Tersangka ini, sebenarnya sudah dilacak dan diburu polisi sejak tiga bulan yang lalu, karena perbuatan yang meresahkan warga.

Pada saat menondongkan senjata kepada korban, tersangka mengambil sejumlah uang dan handphone milik korban. Diperkirakan dari kejadian ini, kerugian yang dicapai hingga Rp 17 Juta.

Sumber : JPNN

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *