“Sebaliknya, jika dipupuk, digali, dikembangkan dan kemudian dipelihara, ia akan berkembang dan terlihat lebih baik,” katanya.
“Ingat, bakat adalah kunci kebahagiaan. Jika anak tahu dan senang mengembangkan bakatnya, maka akan berpengaruh pada kebahagiaannya,” pungkas Yasinta dilansir dari laman medcom.